Oktober 12, 2024

MAN 1 Sragen

Official Website MAN 1 Sragen

MA Negeri 1 Sragen Mendapatkan Juara 1 dan 3 Pada Ajang OBA (Olimpiade Bahasa Arab) Ke-5 Tingkat Kab. Sragen

SRAGEN-MA Negeri 1 Sragen ikut serta dalam Olimpiade Bahasa Arab (OBA) Ke-5 yang diadakan oleh F-MGMP Bahasa Arab Nasional tahun 2022. pada seleksi tingkat Kabupaten Sragen Amalia Nur Syahfida mendapat juara 1 dan Faizah Afifta Rahman mendapatkan juara 3, keduanya merupakan peserta didik MA Negeri 1 Sragen.
× Layanan